Suara Desa
  • Home
  • Headline
  • Desa Update
  • Kanal Desa
  • Peristiwa
  • Rilis
  • Serba Serbi
No Result
View All Result
  • Home
  • Headline
  • Desa Update
  • Kanal Desa
  • Peristiwa
  • Rilis
  • Serba Serbi
No Result
View All Result
Suara Desa
No Result
View All Result
Pemdes Ngrejeng Gelar Musdes RPJMDes 2020-2025

Pemdes Ngrejeng Gelar Musdes RPJMDes 2020-2025

Ririn W by Ririn W
Selasa, 30 Juni 2020 - 15: 00
in Headline, Kanal Desa
0
51
VIEWS
SharedSharedShared

Suaradesa.co (Ngrejeng) – Pemerintah Desa Ngrejeng, Kecamatan Purwosari, Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur, melaksanakan musyawarah desa dalam rangka membahas Rencana Pembangunan Jangka Menengah Desa (RPJMDes) tahun 2020-2026.

Camat Purwosari, Sugeng Firmanto dalam sambutannya mengatakan, tokoh masyarakat, tokoh pemuda, perwakilan perempuan, dan seluruh peserta yang hadir dalam musdes bisa mengusulkan kegiatan yang benar-benar dibutuhkan oleh masyarakat. Agar masuk dalam dokumen RPJMDes, untuk pemerintahan kepala desa (kades) yang baru.

“Nanti usulan tersebut dapat dilaksanakan dengan dana dari anggaran pendapatan dan belanja desa (APBDes). Sehingga bisa bermanfaat untuk masyarakat Desa Ngrejeng,” kata Sugeng, Selasa (30/6/2020).

Masih menurut dia, nantinya visi dan misi kades juga masuk dalam dokumen RPJMDes. Yang dapat direalisasikan saat masa pemerintahannya selama enam tahun kedepan.

Berita Lainnya :

BKPP Bojonegoro Usulkan 1.000 Calon CPNS 2021

Membangun Relasi Mengatasi Kantong Kemiskinan di Wilayah Hutan

“Nanti program yang merupakan visi dan misi kades bisa dijadikan prioritas, untuk dilaksanakan. Baik itu program pembangunan insfratruktur, maupun kegiatan lainnya,” terangnya.

Ditambahkan setelah selesai penyusunan dokumen RPJMDes nantinya akan dibuatkan peraturan desa (Perdes) terkait dengan hal tersebut. Untuk menjadi landasan hukum. Sehingga pada pembahasan RAPBDes 2021 sudah bisa dilaksanakan program yang terdapat dalam RPJMDes.(*Ati/Naf)

Penulis : Jarwati
Editor : Nafita Sari

Previous Post

Polisi di Bojonegoro Bagi 10 Ribu Masker Kepada Masyarakat

Next Post

Bojonegoro Kembali Raih WTP Laporan Keuangan Daerah

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Kabar Terbaru

BKPP Bojonegoro Usulkan 1.000 Calon CPNS 2021

BKPP Bojonegoro Usulkan 1.000 Calon CPNS 2021

Rabu, 24 Februari 2021
Konsep Otomatis

Membangun Relasi Mengatasi Kantong Kemiskinan di Wilayah Hutan

Rabu, 24 Februari 2021
Tunggakan PBB P2 Terbesar Nyantol di Oknum Perangkat Desa

Tunggakan PBB P2 Terbesar Nyantol di Oknum Perangkat Desa

Rabu, 24 Februari 2021
Lasuri Nakhodai PAN Bojonegoro

Lasuri Nakhodai PAN Bojonegoro

Selasa, 23 Februari 2021
Suara Desa

SuaraDesa.co adalah media berbasis data yang disajikan sesuai fakta yang ada.

Menu SuaraDesa.co

  • Desa Update
  • Headline
  • Kanal Desa
  • Peristiwa
  • Rilis
  • Serba Serbi

Ikuti Kami :

  • Tentang Kami
  • Pedoman Media Siber
  • Kontak

© 2020 SuaraDesa.co - Suara Berbasis Data dan Fakta

No Result
View All Result
  • Home
  • Headline
  • Desa Update
  • Kanal Desa
  • Peristiwa
  • Rilis
  • Serba Serbi

© 2021 suaradesa.co

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In