Suara Desa
  • Home
  • Headline
  • Desa Update
  • Kanal Desa
  • Peristiwa
  • Rilis
  • Serba Serbi
No Result
View All Result
  • Home
  • Headline
  • Desa Update
  • Kanal Desa
  • Peristiwa
  • Rilis
  • Serba Serbi
No Result
View All Result
Suara Desa
No Result
View All Result
Karang Taruna Kecamatan Gayam Lakukan Regenerasi

Karang Taruna Kecamatan Gayam Lakukan Regenerasi

Himmatul Ulya by Himmatul Ulya
Senin, 25 Januari 2021 - 13: 50
in Desa Update, Headline
0
306
VIEWS
SharedSharedShared

Suaradesa.co (Bojonegoro) – Forum pengurus Karang Taruna Kecamatan Gayam, Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur, melakukan temu karya karang taruna untuk melakukan regenerasi kepengurusan.

Camat Gayam, Agus Hariana, menyampaikan harapan besar bagi pemuda pemudi ikut berkontribusi dalam pembangunan di wilayah Kecamatan Gayam.

“Sinergi antar desa bisa diwujudkan dan Camat memberikan arahan kepengurusan yang baru untuk segera melakukan rapat kerja program di tahun 2021,” ujarnya, Senin (25/1/2021).

Kegiatan ini diikuti oleh pengurus Karang Taruna se-Kecamatan Gayam, pemilihan akhirnya disepakati secara musyawarah mufakat lanjut Camat Gayam.

Berita Lainnya :

Langkah Strategis Bupati Anna Usai Tinjau Lokasi Banjir di Gondang

Giliran Awak Media di Bojonegoro Jalani Vaksinasi Covid-19

Ketua Pengurus FPKT kecamatan Gayam periode 2015 – 2020, Mohammad Kudlori, menyampaikan, sesuai laporan bahwa masa periodenya belum optimal dan produktif. Namun sudah ada beberapa inisiatif program yang baik bisa dilanjutkan.

“Yang tidak jalan bisa dievaluasi,” pesannya kepada Calon pengurus yang terpilih.

Ketua terpilih, Syaiful Huda menyampaikan bahwa selama ini menjadi pengurus Karang Taruna menjadi tantangan tersendiri. Karena dinamika gerakan pemuda sangat dinamis.

“Kadang semangat bersama, kadang juga hilang semangat,” imbuhnya.

“Namun siapa lagi yang menjadi agen pembangunan di lingkungan kita kalau bukan kita sendiri,” lanjutnya.

Karang Taruna bisa menjadi mitra strategis Multi stakeholder di wilayah kecamatan Gayam. Agenda pertama setelah ini adalah konsolidasi internal ke 12 Desa dan Rapat kerja tahunan.(*Rin)

Tags: Bojonegorokarang tarunapemuda
Previous Post

Warga Desa Beji Kerja Bakti Perbaiki Bendungan

Next Post

Tradisi Buoh di Tengah Pandemi Covid-19

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Kabar Terbaru

Langkah Strategis Bupati Anna Usai Tinjau Lokasi Banjir di Gondang

Langkah Strategis Bupati Anna Usai Tinjau Lokasi Banjir di Gondang

Rabu, 3 Maret 2021
Giliran Awak Media di Bojonegoro Jalani Vaksinasi Covid-19

Giliran Awak Media di Bojonegoro Jalani Vaksinasi Covid-19

Rabu, 3 Maret 2021
Bupati Bojonegoro Dorong Peningkatan Pendidikan di Tambakrejo

Bupati Bojonegoro Dorong Peningkatan Pendidikan di Tambakrejo

Rabu, 3 Maret 2021
Banjir Bandang Terjang Kecamatan Gondang, Ratusan Rumah dan Jalan Tergenang

Banjir Bandang Terjang Kecamatan Gondang, Ratusan Rumah dan Jalan Tergenang

Selasa, 2 Maret 2021
Suara Desa

SuaraDesa.co adalah media berbasis data yang disajikan sesuai fakta yang ada.

Menu SuaraDesa.co

  • Desa Update
  • Headline
  • Kanal Desa
  • Peristiwa
  • Rilis
  • Serba Serbi

Ikuti Kami :

  • Tentang Kami
  • Pedoman Media Siber
  • Kontak

© 2020 SuaraDesa.co - Suara Berbasis Data dan Fakta

No Result
View All Result
  • Home
  • Headline
  • Desa Update
  • Kanal Desa
  • Peristiwa
  • Rilis
  • Serba Serbi

© 2021 suaradesa.co

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In